Senin, 30 Juni 2014

Keajaiban Adzan

 

Keajaiban Adzan 

Adzan adalah media luar biasa untuk mengumandangkan tauhid terhadap Maha yang Maha Kuasa dan risalah (kenabian) Nabi Muhammad saw. Adzan juga merupakan panggilan shalat kepada umat Islam, yang terus bergema di seluruh dunia lima kali setiap hari.
Dunia memiliki perbedaan waktu antara satu wilayah dengan wilayah lain. Sebelum Adzan subuh sempat berkumandang di wilayah terbarat benua Afrika, Adzan Dhuhur pun siap berkumandang menjelajah belahan dunia lainnya.

Birrul Walidain

Birrul Walidain


Berbuat baik kepada kedua orang tua merupakan suatu kewajiban yang harus dilakasanakan oleh setiap anak.
Semoga article ini dapat menumbuhkan rasa kecintaan dan tanggungjawab kita sebagai seorang anak.

Minggu, 29 Juni 2014

Keutamaan Bulan Ramadhan

Keutamaan Bulan Ramadhan

Bulan Ramadhan memiliki banyak keutamaannya, sebagai umat muslim kita harus menyadari hal  tersebut sehingga kita dapat memperoleh barakahnya dan dapat nenjadi seorang muslim yang lebih baik.


Senin, 16 Juni 2014

Mengenal lebih jauh tentang Kanker Payudara


Kanker Payudara merupakan momok yang ditakuti di dunia ini, banyak wanita menjadi korban dari salah satu penyakit yang "ganas" ini. Banyak cara dan upaya untuk mencegah dan mengobati penyakit ini. Sudah seberapa jauhkah anda mengetahui apa kanker payudara itu?


Senin, 09 Juni 2014

Pentingnya Belajar Bahasa Arab

Sebagai muslim tentu tidak ada yang meragukan pentingnya belajar Bahasa Arab, meskipun agama kita ini tidak mewajibkan untuk belajar Bahsa Arab. Islam menganjurkan kepada kita untuk mempelajari ilmu secara umum, termasuk di dalamnya Bahasa Arab, akan tetapi ada beberapa hadits yang  menegaskan pentignya belajar Bahasa Arab.